Me

Me

aku ingin tinggal disitu ( mawar07 )

aku ingin tinggal disitu ( mawar07 )
mimpi ku

Senin, 27 Februari 2012

Tidur Siang

Terasa gersang . . .
Tak bergairah . . .
Begitu mengusik
Hingga terasa resah

Mentari kini tersenyum marah
Melampiaskan auranya kedalam jiwa yang sepi
Hanya diam . . .
Dan mulai redup
Hembusan angin yang sejuk
Menghantarkan mata ku yang mulai redup
Hingga tertutup.

Inspirasi ku

Langit kosong
Di isi dengan warna-warni pelangi
Begitu cerah
Menutup kesedihan
Terasa indah dan damai
Atas hadirmu di hidup ku
Karena kau
Inspirasi puisi ku

Perpisahan

Ingin bertahan
Namun waktu terus berjalan
Akhir yang begitu pedih
Tak bisa ku terima
Karena ini kenyataan yang harus  ku relakan
Kini terasa sunyi saat tak ada kebersamaan
Sepi bagaikan malam
Yang ada hanyalah
Rahasia merah yang kelam

Hanya Sedih

Kau MATAHARI kegelapan ku
Saat kau menyinari
Aku tertidur

Selalu Salah

Basah salah
Kering salah
Tangan, mata bekerja
Hasilnya pekikan perih
Di telinga

Minggu, 26 Februari 2012

Dua Satu, Satu Dua

Dua
Satu
Sama
Basah
Bernyanyi
Dua
Diam
Dua
Bulan sabit
Malam
Dua
Pelangi
Dua
Hening
Duka
Dua
Di tinggal
Takdir
Dua
Lubang
Satu
Dua

Kuku-Kuku Ku

Kuku-kuku ku
Mencekram Ayu mu
Ukiran seni klasik
Abstrak atau tiga dimensi
Terlihat nyata
Kuku-kuku ku
Berkutek merah

New

Akhirnya . .